Solusi Untuk Orang yang Mengalami Amputasi Kaki

Solusi Untuk Orang yang Mengalami Amputasi Kaki

Kaki Palsu Solo – Tindakan medis yang paling akhir dari pengobatan adalah Tindakan amputasi atau pemotongan pada bagian anggota tubuh baik pada kaki, lengan, jari kaki, jari tangan dan lainnya. Tindakan ini bertujuan untuk menyelamatkan jaringan tubuh yang masih sehat sebab kondisi anggota gerak yang sudah mengalami infeksi dengan waktu yang lama, Bila di biarkan tentu akan menjalar ke bagian yang lain.

Orang yang menjalani amputasi tentu membutuhkan dukungan baik sebelum atau sesudah operasi, karena mengalami kehilangan bagian tubuh tentu  tertentu sehingga mengalami perubahan pada kehidupan sehingga butuh dukungan agar bisa menerima akan kondisi paska operasi.

Dukungan untuk seorang pasien pada tahapan menjalani sebuah proses pemulihan atau penyembuhan diri dengan beberapa terapi fisik maupun rehabilitasi, antisipasi terjadinya komplikasi, dan juga memperlancar mobilitas pasiennya. Selain terus menjalani sebuah penyembuhan, pasien yang telah diamputasi tersebut juga perlu untuk memperoleh dukungan secara emosional dari orang-orang disekitarnya supaya lebih bisa independen atau mandiri.

Salah satu alat bantu jalan untuk seseorang yang telah di amputasi adalah kaki palsu. Keberadaan kaki palsu ini cukup penting untuk para pasien yang telah diamputasi supaya mereka dapat menjalani hidup secara produktif terus-menerus.

baca juga : Persiapan wajib sebelum pakai kaki palsu

Untuk amputasi yang paling banyak prosedur amputasi ini dilakukan pada daerah sekitar kaki. Disini Terdapat beberapa bagian dari amputasi kaki yaitu amputasi atas lutut, amputasi bawah lutut, amputasi kaki pada bagian bawah sekitar jari kaki atau sekitarnya, serta amputasi kaki mulai dari pinggang hingga ke bawah.

Solusi untuk orang yang mengalami amputasi kaki agar bisa kembali lagi beraktifitas keseharian yaitu dengan penggunaan kaki palsu. Tujuan pengguna kaki palsu sebagai penopang tubuh saat berjalan atau berdiri dengan tampilan yang lebih maksimal di bandingkan dengan pengunaan alat bantu baik tongkat atau walker.

Di samping fungsi kaki palsu sebagai alat ganti gerak kaki dimana kaki palsu juga memberikan fungsi sebagai kosmetik yang menyempurnakan tampilan kaki yang hilang, didukung dengan tampilan kaki palsu menyerupai asli.

Solusi untuk orang yang mengalami amputasi kaki memang paling tepat penggunakan kaki palsu yang didukung dengan beragamnya jenis dan desain dari kaki palsu yang tentu bisa di sesuaikan dengan level amputasi yang dialami.  

Custom kaki palsu seperti ukuran, bentuk dan deainnya mendukung fungsi maksimal kaki palsu sehingga tepat dan akurat sesuai kebutuhan.

Memiliki kaki palsu terbaik anda bisa melakukan proses pemesanan ke kami tim JOP Indonesia, kami siap melayani berbagai kebutuhan akan jenis dan desain kaki palsu.

baca juga : Manfaat memakai kaki palsu

Untuk pemesanan bisa via online atau datang langsung ke tempat kami :

WORKSHOP PUSAT JOP Madiun

JL . Kalimosodo no 77, kelurahan Josenan, Kecamatan Taman, Kota MADIUN – Jawa Timur

WORKSHOP CABANG JOP Malang

Perum  Griya Banjar Arum Blok.C NO. 10, Banjar Arum, Kacamatan Singosari, Kabupaten Malang – Jawa Timur

ikuti pentunjuk google maps dibawah ini untuk meninjau lokasi cabang JOP di Malang

Informasi selengkapnya silahkan hubungi 085 780 000 084 / 081 329 259 419 / 0351-465274 atau untuk silahkan klik link utama kami jop.co.id atau gojop.com sebagai sarana untuk anda mendapatkan informasi mendetail macam produk dan harganya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *